You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Jalan Melawai Jaksel Marak PKL
.
photo Izzudin - Beritajakarta.id

Jl Melawai akan Dibangun Loksem

Sejumlah trotoar dan saluran di Jalan Melawai XIII RT 01/04, Kelurahan Melawai, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan dipenuhi pedagang kaki lima (PKL). Akibatnya, wilayah tersebut terlihat semrawut dan kumuh. Rencananya, lokasi tersebut akan dijadikan lokasi sementara PKL.  

Minggu depan akan diberikan surat peringatan dari pihak kecamatan

Lurah Melawai, Iwan Santoso mengatakan, rencananya PKL di jalan tersebut akan di daftarkan sebagai lokasi sementara (loksem). Namun, sebelumnya akan dilakukan penertiban untuk memutuskan mata rantai pungutan liar.

"Minggu depan akan diberikan surat peringatan dari pihak kecamatan," ujarnya, Selasa (1/9).

26 PKL Loksem Setiabudi Gunakan Auto Debit

Setelah ditertibkan, kata Iwan, lapak tersebut akan dibangun kembali untuk PKL dan akan didaftarkan jack card secara online.

"Biar tidak ada pungutan liar mereka akan kami daftarkan jack card," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Tiga ASN Berprestasi Pemprov DKI Terima Penghargaan dari Gubernur

    access_time07-05-2025 remove_red_eye4505 personDessy Suciati
  2. Rano Ajak PPSU dan Petugas Gulkarmat Nobar Film

    access_time08-05-2025 remove_red_eye1367 personBudhi Firmansyah Surapati
  3. Pemprov DKI-Kabupaten Karawang Perkuat Kerja Sama Pangan

    access_time06-05-2025 remove_red_eye1306 personDessy Suciati
  4. Dilantik Jadi Kadiskominfotik, Budi Awaluddin Naik Transjakarta ke Balai Kota

    access_time07-05-2025 remove_red_eye1270 personFolmer
  5. Pejabat yang akan Dilantik Diingatkan Gunakan Transportasi Umum

    access_time07-05-2025 remove_red_eye796 personDessy Suciati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik